About

Senin, 18 Maret 2013

Kompetisi Blog


Dalam rangka mencerdaskan anak bangsa khusus nya Warga OKU baik itu Oku timur maupun oku selatan, kami Pemerintah Oku BEKERJASAMA DENGAN salah satu universitas yanga ada di Baturaja dengan bangga menggelar suatu Kompotisi Blog se-OKU yang mana dalam kompotisi ini diharapkan semua orang-orang IT dapat mengikutinya serta berkreasi untuk membuat Blog dengan sebaik-baiknya dan seindah-indahnya guna untuk menjadi acuan bagi adik-adik kita kelak untuk berkreasi dalam dunia IT ini. Karena dengan berkreasilah maka kita dapat menambah ilmu pengetahuan dan mengembangkan ilmu apa yang telah kita miliki agr menjadi lebih baik dari sebelum-belumnya.
Bagi teman-teman yang berminat dapat mendaftarkan diri anda di Sekretarian pendaftaran kami yang ada Di AMIK AKMI Baturajadi jaalan : Jend Ahmad Yani NO. 0267A Tanjung Baru, Baturaja Ogan Komering Ulu Sumatera Selatan Telp. 0735 – 326085 Fax. 0735 – 326168  pada jam kerja dari Senin-sabtu, pukul : 08.00 – 15.30 WIB dengan uang pendaftaran sebesar Rp. 50.000,-  dan masing-masing peserta akan mendafat souvounir dari AMIK AKMI Baturaja.




0 komentar:

Posting Komentar